Mahasiswa Unimma Bantu Peningkatan Kinerja UMKM di Desa Trenten Magelang

SUNANESIA.COM – Mahasiswa Program Studi Manajemen dan Informatika dari Universitas Muhammadiyah Magelang (Unimma) telah menggelar kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat Terpadu (PPMT) di Desa Trenten sejak 5 Juli 2023 hingga saat ini. Kolaborasi yang solid antara mahasiswa prodi manajemen dan informatika ini telah berhasil memberikan manfaat yang terasa bagi UMKM terdampak di wilayah tersebut. Desa Trenten … Baca Selengkapnya